Agincourt Resources meraih dua penghargaan dalam ajang CSR Indonesia Award 2019 yang digelar di Bali pada 30-31 Juli. Kedua penghargaan terdiri dari penghargaan Silver untuk kategori Cipta Guna Sehati melalui program Pemeriksaan Mata dan Operasi Katarak Gratis dan penghargaan Bronze untuk kategori Didaktika Pratama Unggul melalui program E-Coaching Jam. Kategori penilaian meliputi dampak program terhadap masyarakat dan hasil peliputan independen oleh media massa. CSR Indonesia Award merupakan ajang bergengsi yang digagas majalah CSR Indonesia dan media online CSR-Indonesia.com, bekerja sama dengan Meprindo Communications, Kementerian Pariwisata, dan pemerintah daerah setempat.
Agincourt Resources Sabet 4 Penghargaan Bergengsi dalam CSR Indonesia Awards 2024
Agincourt Resources menorehkan prestasi gemilang dengan meraih empat penghargaan bergengsi dalam ajang Corporate Social Responsibility (CSR) Indonesia Awards yang...