Agincourt Resources memperoleh penghargaan Platinum pada ajang Asia Sustainability Reporting Rating (ASRRAT) 2019 pada 23 November di Nusa Dua, Bali. Peringkat Platinum diperoleh atas Laporan Keberlanjutan 2018. Penghargaan diserahkan langsung oleh Menteri Riset dan Teknologi Bambang Brodjonegoro.
Sinergi Sehat, Masyarakat Kuat Program Integrasi Pelayanan Kesehatan Tuai Prestasi di Ajang Astra Corporate Affairs Awards 2024
Kebahagiaan dan kebanggaan terpancar dari tim Agincourt Resources saat menerima penghargaan Juara 3 dalam kategori Community Health and Well-being pada ajang Astra...