TONA NADENGGAN

Workshop Intensif Bekali Peserta dengan Keterampilan Kewirausahaan

Workshop Intensif Bekali Peserta dengan Keterampilan Kewirausahaan

Dalam upaya mendorong kemandirian ekonomi masyarakat, Agincourt Resources menggelar workshop wirausaha muda se-Kabupaten Tapanuli Selatan. Acara yang berlangsung pada Kamis, 31 Oktober 2024 di Mega Permata Hotel, Padangsidimpuan, ini berhasil menarik minat lebih dari...