JEJAK HARMONI

AFC 2025, Agincourt Resources Pertahankan Predikat Bintang 5

AFC 2025, Agincourt Resources Pertahankan Predikat Bintang 5

Sebagai bagian dari mekanisme evaluasi implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) di seluruh anak perusahaan Astra dan mendukung Astra Sustainability Aspiration 2030, Asesmen Astra Friendly Company (AFC) kembali digelar pada 15–17 September 2025 di Tambang...

Tambang Emas Martabe Tumbuh, Tapanuli Selatan Maju

Tambang Emas Martabe Tumbuh, Tapanuli Selatan Maju

Agincourt Resources terus meneguhkan komitmennya dalam mendukung masyarakat sekitar melalui Program Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat berbasis delapan pilar, mencakup kesehatan, pendidikan, hingga penguatan ekonomi mandiri. Badan Pusat Statistik (BPS) Tapanuli...

Mewujudkan Ekonomi Sirkular Lewat Ecobrick di Desa Aek Garut

Mewujudkan Ekonomi Sirkular Lewat Ecobrick di Desa Aek Garut

Penerapan ekonomi sirkular menjadi salah satu kunci mengatasi persoalan sampah plastik. Alih-alih berakhir di tempat pembuangan, plastik kini dapat diolah kembali menjadi produk bermanfaat dan bernilai ekonomi. Semangat inilah yang tampak di Desa Aek Garut, Kecamatan...